Saya adalah lulusan D3 Sistem Informasi dari Politeknik Negeri Banjarmasin dengan minat besar di bidang Software Engineering, khususnya pengembangan website baik Front-end maupun Back-end. Rasa ingin tahu dan semangat belajar mendorong saya untuk terus mengasah keterampilan dan cepat beradaptasi dengan perkembangan teknologi.
Berpengalaman mengerjakan berbagai proyek menggunakan Laravel, Laravel Filament, CodeIgniter, Flask Python, React Native, dan React JS. Saat ini saya bekerja sebagai IT Programmer di PT Barito Berlian Motor.
Saya berusaha menjaga kualitas, ketepatan waktu, dan komunikasi yang baik dalam setiap proyek. Bagi saya, setiap tantangan adalah kesempatan untuk belajar dan menemukan solusi yang efektif.
- ๐ญ Saat ini saya bekerja di PT Barito Berlian Motor
- ๐จโ๐ป Semua proyek saya tersedia di bhaktiramadhani.my.id

